Banyak jenis obat-obatan yang bisa kita temukan di warung-warung atau apotek. Distributor obat obatan warung mampu menyediakan obat-obatan dalam berbagai kategori sehingga bisa memenuhi kebutuhan kesehatan masyarakat. Yuk cari tahu apa saja jenis obat-obatan tersebut beserta kegunaannya.
Apa Saja Produk Dari Distributor Obat Obatan Warung?
Untuk tahu macam-macam obat warung dan kegunaannya, simak daftar kategori obat berikut:
– Obat Antipiretik, Produk Distributor Obat-obatan Warung
Fungsi dari antipiretik adalah untuk menurunkan demam atau suhu tinggi pada tubuh seseorang. Antipiretik bekerja dengan menekan prostaglandin yang bisa meningkatkan suhu tubuh manusia. Di warung-warung, kita bisa menemukan obat parasetamol, ibuprofen, atau aspirin yang termasuk antipiretik.
– Obat Analgesik
Grosir obat obatan juga menyediakan berbagai obat analgesik. Fungsi dari analgesik tersebut adalah bisa meredakan nyeri atau sakit. Secara umum, ada dua jenis analgesik, yang opioid dan yang non-opioid. Jika anda mengeluh peradangan atau rasa sakit, maka anda bisa mencari obat analgesik ini di apotek atau warung-warung terdekat.
– Obat Anti Inflamasi
Selanjutnya adalah antiinflamasi, obat ini khusus untuk mengurangi pembengkakan dan peradangan. Lalu apa itu peradangan? Inilah reaksi tubuh karena infeksi atau cedera yang selanjutnya bisa menimbulkan sakit bahkan sampai demam.
Sesuai namanya obat, ini bisa mengurangi zat inflamasi. Jenis produk obat antiinflamasi itu sendiri termasuk diklofenak, naproxen, ibuprofen, dan masih banyak lagi.
– Obat Antivirus
Produk dari distributor obat obatan umum lainnya adalah obat antivirus. Fungsinya adalah mengatasi infeksi karena dampak serangan virus. Cara kerjanya yaitu bisa mereplikasi maupun menghambat virus untuk berkembang. Jenis obat antivirus sangat beragam tergantung dari jenis virus terkait.
– Antibiotik
Ada pun jenis obat antibiotik yang juga bisa anda temukan di warung-warung. Fungsinya mengatasi dampak dari infeksi bakteri. Obat antibiotik ini akan menghambat bakteri bertumbuh hingga membunuhnya. Contoh obat antibiotik yaitu seperti metronidazole, amoksisilin, dan masih banyak lagi.Masing-masing jenis obat di atas punya manfaat berbeda sehingga anda perlu memahaminya supaya tidak salah pilih obat. Jika anda butuh pengadaan obat, maka harus pilih distributor obat obatan warung yang terpercaya dan berkualitas. CBC Prima bisa menjadi distributor terbaik untuk pengadaan produk farmasi yang lengkap, legal, dan bermutu tinggi.
Tinggalkan Balasan